EFFEK PEMBERIAN PROBIOTIK TOP DAN PROBIOTIK TOP PLUS




                        EFEK PEMBERIAN PROBIOTIK TOP DAN PROBIOTIK TOP PLUS

    Aplikasi pemberian probiotik top dan probiotik top plus, Nampak nyata sekali pada peternakan yang sedang mengalami masalah. Missal , telur droup, sakit, stress, bau amoniak , kenaikan daging.

    Permasalahan seperti di atas akan cepat di rasakan manfaat pemberian probiotik, berbeda dengan peternakan yang berjalan normal tampa masalah.

    Dampak pemberian probiotik top dan probiotik top plus pada peternakan yang sehat ,tidak Nampak terlihat nyata perubahannya.

    Kenapa demikian ? sebab probiotik yang di asup ,bukan meningkatkan produktivitas telur dan daging , tapi meningkatkan Imunitas antibody pertahanan Internal. Karena produksi telah tinggi.

    Jadi manfaatannya secara tidak langsung bukan berkaitan dengan produktivitas tapi berkaitan dengan aktivasi bio sekuriti.  Yang mana urgensinya malah lebih utama, di banding dengan produktivitas yang di capai.Kenapa begitu ?

    Anda memilih mana, ayam produksi tinggi tapi dalam kondisi sakit, dimana mortalitas siap mengancam kelangsungan peternakan anda,ini artinya produktivitas tinggi dalam jangka waktu pendek atau….

    Peternakan dengan produktivitas menengah hingga tinggi dan kondisi ayam dalam keadaan sehat ,sehingga keberlangsungan produktivitas ternak dapat berlangsung lama.

    Pilih mana ?

    Dengan Imunitas titer antibody barrier internal  yang tinggi, maka pertahanan ayam seakan akan memiliki benteng dari serangan invansi bibit penyakit.

    Yang perlu di pahami, suatu peternakan dengan manajemen bio sekuriti sebagus apapun ,pasti di kunjungi oleh suatu penyakit. Tinggal antibodynya bagus tidak, jika bagus maka setiap penyakit yang datang langsung di habisi…. tapi jika antibody lemah maka metabolism tubuh akan di jebol oleh bibit penyakit yang datang.

    Jadi sebenarnya suatu peternakan itu dapat di pastikan selalu bergelut dengan bibit bibit penyakit, siapapun pengelolannya






    Maka aneh bin ajaib, ada yang mengatakan ternak yang di peliharannya tidak ada kematian sama sekali… penasaran saya …siapa orang nya ? hebat… tapi benar tidak..?

    Kita tidak bisa menghalau semua bibit penyakit yang datang, pertahanan Super Dome kum zionis saja bisa di tembus oleh Pejuang Mujahidin Palestina yang hanya bersenjatakan Roket RPG Mobile.

    Begitu pun dalam usaha peternakan kita, serangan bibit penyakit selalu datang silih berganti. Yang penting manajemen bio sekuriti antibody internal harus di buat super tangguh.

    Caranya…..?

    Gunakan Herbal Top dan Probiotik Top atau Probiotik Top Plus, sebagai supplement yang di pakai setiap hari. Ini pengalaman pribadi, Herbal Top di pakai saat ternak terdiagnosa sakit saja, jika tidak ya tidak di pakai. Hanya Probiotik Top saja yang di pakai harian.

    Dan anda harus mulai belajar mendiagnosis kesehatan ternak, ini tentu saja anda harus sudah mempunyai memories soal penyakit ayam, belajar menentukan suatu jenis penyakit dengan benar.

    Lebih josss lagi jika anda juga mulai menghapal fungsi kegunaan dari obat antibiotika keluaran  pabrik, meski banyak macamnya harus  tetap di pahami perbedaannya, setidaknya miliki  buku ‘ Informasi Produk Obat Hewan ‘  dan ‘ Petunjuk Mendiagnosa penyakit ‘

    Atau nanti tak buat ebook yang lebih mudah di sebarkan , tinggal nanti mengganti biaya scant,lalu bisa tak kirimkan ke email anda atau ke kronologi Facebook anda.

    Grup Facebook : Ayam Kresing Super 2
    Twiter : @betha_sutrisno
    Blog : bumiternak-betha.blogspot.com
    Email : betha_sutrisno@yahoo.co.id
    HP 085229779252