PETERNAK BROILER TIDAK PERNAH RUGI APLIKASI PROBIOTIK PTPG2


    PETERNAK BROILER TIDAK PERNAH RUGI APLIKASI PROBIOTIK PTPG2

    Profil peternak ayam broiler kemitraan kali ini adalah mas Anggara Yatminto teman dari Jember. Populasi broiler 5.000 ekor, setelah rehat dari salah satu bank nasional menjatuhkan pilihan bisnis sebagai gantungan rizki dengan beternak broiler.

    Panen 1 pada 31 Maret 2018, belum aplikasi probiotik PTPG2 SN+++ dan merupakan kandang baru, kandang perdana mendapatkan untuk 12 juta. Periode berikutnya mas Anggara mulai mengenal apa itu probiotik PTPG2 SN+++ hingga 3 kali panen berturut turut selalu untung :
    1. Panen 26 Mei 2018 untung 29 juta
    2. Panen 18 Juli 2018 untung 28 juta
    3. Panen 13 September untung 19 juta
    Ini adalah keuntungan yang terlapor di RHPP sedang keuntungan sisa daging/sisa ayam saat panenan pada 18 Juli 2018 sisa dading/sisa ayam 17 - 20 jutaan + 28 jutaan
    total keuntungan pas harga bagus itu kisaran 51 juta.

    Aplikasi probiotik PTPG2 SN+++ membantu peternak untuk memaksimalkan potensi keunggulan genetik yg di miliki ayam broiler juga untuk memaksimalkan nilai pencernakan pakan dengan jalan membuat berimbal serasi imbangan bakteri positif dan negatif dalam organ pencernakan ayam sehingga nilai efisien FCR kecil tercapai, meningkatkan TDN totaly Digestible Nutrien hingga nutrisi pakan yang terbuang bersama kotoran semakin kecil 5-10%, nilai nutrisi terselamatkan kisaran 15% yang di konversi menjadi pertumbuhan massa otot daging, di samping Natural Growth Promotor ( NGP ) dan Antibiotika alami, enzim dan asam amino yang di produksi oleh stater bacter dalam probiotik PTPG2 SN+++ memberikan tingkat imunitas daya tahan tubuh tinggi sehingga ayam tidak mudah terserang penyakit jika titer antibodi tinggi.

    Probiotik PTPG2 SN+++ sudah di produksi sejak 2010 sebagai prototipe produk dan sejak 2012 mulai di produksi sebagai Pionner probiotik herbal di Indonesia hingga sekarang.Dengan harga 22rb - 25rb/liter, standart pop 1.000 ekor perlu probiotik 7 liter hingga panen.

    Jika peternak berminat bisa hub :
    SMS/WA 085229779252

    \m/
    kipdefayer
    Pionner probiotik herbal sejak 2012
    Bumi Ternak Klaten